Selamat Hari Tunas Gerakan Pramuka, Satu Kepanduan untuk Indonesia

1690
7

9 Maret diperingati sebagai Hari Tunas Gerakan Pramuka. Pada 9 Maret 1961 malam, Presiden Soekarno mengumpulkan para pemimpin organisasi-organisasi kepanduan di Istana Negara dan menyampaikan pidatonya agar meleburkan diri menjadi satu bernama Pramuka.

Dalam pidatonya pada Kamis malam itu, Presiden Soekarno sebagai mandataris MPRS, sebagai panglima tertinggi, sebagai pepeti, memerintahkan kepada seluruh kepanduan Indonesia untuk meleburkan diri menjadi satu.

“Saya sebagai Presiden, sebagai Panglima Tertinggi, sebagai Mandataris, sebagai Pepeti, sebagai Pemimpin Besar Revolusi, sebagai titel itu kepada saya oleh MPRS, memerintahkan sekarang kepada seluruh kepanduan Indonesia, untuk meleburkan diri didalam satu organisasi baru yang bernama PRAMUKA,” ujar Presiden Soekarno.

Presiden juga menyebutkan bahwa dirinya adalah sebagai Pandu Tertinggi atau Pramuka Tertinggi dan menunjuk Sri Sultan Hamengkubuwono IX, Dr. Prijono, Dr. A. Azis Saleh, dan Achmadi (yang kemudian ditambah oleh Muljadi Djojo Martono) sebagai “Panitia 5” yang bertugas untuk membentuk Gerakan Pramuka dan merancang Anggaran Dasar Gerakan Pramuka.

Selamat Hari Tunas Gerakan Pramuka, Satu Kepanduan untuk Indonesia

(cst)

7 COMMENTS

  1. An interesting discussion is worth comment. I think that you should write more on this topic, it might not be a taboo subject but generally people are not enough to speak on such topics. To the next. Cheers

  2. I?¦ve been exploring for a little for any high-quality articles or weblog posts on this sort of area . Exploring in Yahoo I ultimately stumbled upon this site. Studying this info So i am happy to express that I’ve a very excellent uncanny feeling I found out exactly what I needed. I so much surely will make certain to don?¦t overlook this web site and provides it a look on a continuing basis.

  3. Great goods from you, man. I’ve understand your stuff previous to and you’re just extremely fantastic. I really like what you’ve bought right here, really like what you’re stating and the way in which by which you assert it. You make it enjoyable and you continue to care for to stay it smart. I can not wait to learn far more from you. That is actually a great site.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here